Kita Selamanya - Langit Sore
Kita Selamanya adalah lagu yang dinyanyikan oleh Langit Sore. Lagu ini terdapat pada album berjudul "Mencintai Dan Dicintai" yang dirilis pada 27 Desember 2020 di bawah label milik mereka sendiri, Langit Sore. Berikut lirik, chord dan video klipnya

Lirik Lagu Kita Selamanya
Oleh: Langit Sore
Kadang aku
Sayang tak sempurna
Karena ku tak hanyalah manusia
Saling melengkapi
Kaulah satu-satunya
Yang tunggal dalam percaya
Jalin cinta
Sehidup semati
Percaya cinta sejati
Itu adalah kamu
Yang selalu setia
Mendampingiku
Sungguh hanya dirimu
Yang selalu ku inginkan
Tetap bersamamu
Kamu belahan jiwa
Sungguh hanya cintamu
Yang aku perjuangkan
Tetap bersamaku cinta
Kita selamanya
Untukmu tak cukup semua kata cinta
Kau melengkapi apa yang tak ada dalam diriku
Kita, dua masa lalu menuju masa depan yang satu
Kau tak terhentikan oleh apapun, oleh siapapun
Saling cinta tanpa rencana untuk menyudahi
Hatimu adalah tempat tinggal terbaik bagi perasaan
Tetaplah di sampingku, hari ini dan selamanya
Percaya cinta sejati Itu adalah kamu
Yang selalu setia
Mendampingiku
Sungguh hanya dirimu
Yang selalu ku inginkan
Tetap bersamamu
Kamu belahan jiwa
Sungguh hanya cintamu
Yang aku perjuangkan
Tetap bersamaku cinta
Kita selamanya

Title : Kita Selamanya Artist : Langit Sore Writer(s): Sasi Kirono Album : Mencintai Dan Dicintai Label : Langit Sore Release : 27 Desember 2020
Lihat Juga: