Cinta Tak Bertuan - Yollanda
Cinta Tak Bertuan adalah lagu yang dinyanyikan oleh Yollanda.
Berikut lirik dan video klipnya
Baru Ku Rasa Indahnya Cinta
Mengapa Aku Jadi Terluka
Bagaikan Mimpi Namun Ini Terjadi
Engkau Yang Sampai Hati
Tahukah Kau Berarti Untukku
Dan Kau Tahu Ku Mencintaimu
Namun Inikah Balasan Yang Sepadan
Untukku Kau Berikan
Cintaku Tak Bertuan
Semakin Jauh Kita Melangkah
Semakin Dalam Ku Jatuh Cinta
Semakin Sakit Yang Aku Rasa
Semakin Tega Engkau Berdusta
Kasih Sayang Tlah Ku Berikan
Dengan Luka Engkau Gantikan
Percaya Ku Kau Permainkan
Seakan Cintaku Tak Bertuan
Baru Ku Rasa Indahnya Cinta
Mengapa Aku Jadi Terluka
Bagaikan Mimpi Namun Ini Terjadi
Engkau Yang Sampai Hati
Tahukah Kau Berarti Untukku
Dan Kau Tahu Ku Mencintaimu
Namun Inikah Balasan Yang Sepadan
Untukku Kau Berikan
Cintaku Tak Bertuan
Semakin Jauh Kita Melangkah
Semakin Dalam Ku Jatuh Cinta
Semakin Sakit Yang Aku Rasa
Semakin Tega Engkau Berdusta
Kasih Sayang Tlah Ku Berikan
Dengan Luka Engkau Gantikan
Percaya Ku Kau Permainkan
Seakan Cintaku Tak Bertuan
Artist : Yollanda Titel : Cinta Tak Bertuan Song & Lyric : Erwin Agam Arr & Mixing Mastering : Vandy Satria Video : Ilham J. Kampai Produser : Erwin Agam Release : 2021
Kunci Gitar Lagu
Yuk dukung musisi dunia dan musisi tanah air kita dengan membeli kaset vcd mereka atau membeli lagunya secara digital (jika tersedia) melalui website penjualan lagu seperti iTunes, Spotify, Deezer dan media pembelian lagu online lainnya.