Termehek Mehek - Vito
Song : Termehek Mehek Artist : Vito Composer: Vito Valnino John Album : Termehek Mehek Label : NAGASWARA Release : Oktober 2020
Lirik Lagu Termehek Mehek
Aku tau cintamu palsu kepadakuTak pernah ada aku didalam hatimu
Semua hanyalah tentang menggapai mimpimu
Aku kau jadikan korban sandiwara cintamu
Kamu bilang aku begitu kejam padamu
Seolah aku ini mimpi buruk bagimu
Kamu bilang aku begitu tega padamu
Seolah aku ini tak pernah ada
Kamu termehek mehek
Jadi termehek mehek
Cintamu kepadaku
Jadi termehek mehek
Dia termehek mehek
Jadi termehek mehek
Cintanya kepadaku
Jadi termehek mehek
Aku tau cintamu palsu kepadaku
Tak pernah ada aku didalam hatimu
Semua hanyalah tentang menggapai mimpimu
Aku kau jadikan korban sandiwara cintamu
(Engkau menangis air mata palsu
Engkau meringis hanya akting belaka
Kau uring uringan vito santuy aja
Termehek mehek)
Kamu termehek mehek
Jadi termehek mehek
Cintamu kepadaku
Jadi termehek mehek
Dia termehek mehek
Jadi termehek mehek
Cintanya kepadaku
Jadi termehek mehek
Kamu termehek mehek
Jadi termehek mehek
Cintamu kepadaku
Jadi termehek mehek Dia termehek mehek
Jadi termehek mehek
Cintanya kepadaku
Jadi termehek mehek
(Engkau menangis air mata palsu
Engkau meringis hanya akting belaka
Kau uring uringan vito santuy aja
Termehek mehek hey
Engkau menangis air mata palsu
Engkau meringis hanya akting belaka
Kau uring uringan vito santuy aja
Termehek mehek hey)

Lihat Juga:
- Vito Valnino John Lirik, Lagu Dan Album
- Penyanyi Pria Indonesia
Mohon maaf jika ada kesalahan penulisan, Typo, Terjemahan dan penyebutan bahasa. Silahkan koreksi dan beritahukan di KOLOM KOMENTAR